Sunday, November 8, 2015

Dampak Negatif Internet


Kehadiran internet diakui membawa banyak manfaat dan kemudahannamun tidak bisa dipungkiri adanya “efek negatif”. Dampak negatif internet dapat dilihat di bawah ini:


1. Pornografi
Internet sering dikatakan identik dengan pornografi. Dengan kemampuan penyampaian informasi yang dimiliki internet, pornografipun merajalela. Di internet terdapat gambar-gambar pornografi dan kekerasan yang bisa mengakibatkan dorongan kepada seseorang untuk bertindak kriminal. Untuk mengantisipasi hal ini, para produsen browser melengkapi program mereka dengan kemampuan untuk memilih jenis homepage yang dapat diakses.


2. Violence and Gore
Kekejaman dan kesadisan di internet banyak ditampilkan, karena segi bisnis dan isi pada dunia internet tidak terbatas, maka pemilik situsmenggunakan segala macam cara agar dapat menjual situs-situs mereka.Salah satunya dengan menampilkan hal-hal yang bersifat tabu.


3. Penipuan

Internet pun tidak luput dari serangan penipuan, seperti perilakudan ulah cracker, manipulasi data, dan lain-lain. Cara terbaik adalah tidak mengindahkan hal ini atau mengonfirmasi informasi yang didapat padapenyedia informasi tersebut.


4. Carding
Cara belanja dengan menggunakan credit card adalah cara yang paling banyak digunakan dalam dunia internet. Para penjahat internet pun paling banyak melakukan kejahatan dalam bidang ini. Dengan sifat terbuka, para penjahat mampu mendeteksi adanya transaksi yang menggunakan kartu kredit online dan mencatat kode kartu yang digunakan. Selanjutnya, mereka menggunakan data yang mereka dapatkan untuk kepentingan kejahatan mereka.


5. Perjudian (Online Gambling)

Dampak lainnya adalah meluasnya perjudian. Dengan jaringan yangt ersedia, para penjudi tidak perlu pergi ke tempat khusus untuk memenuhi keinginannya. Kalian perlu menghindari situs seperti ini, karena umumnya situs perjudian tidak agresif dan memerlukan banyak persetujuan dari pengunjungnya. Sekarang ini banyak situs yang menyediakan perjudian seperti Cassino, Black Jack, dan sebagainya.


Related Posts:

  • Macam-Macam Jaringan (LAN, MAN, WAN) Setelah diulas mengenai sejarah jaringan, jaringan sendiri terbagi menjadi tiga. Yaitu LAN (Local Area Network), MAN (Metropolitan Area Network), dan WAN (Wide Area Network). Berikut adalah penjelasannya: LAN (Local … Read More
  • Topologi Jaringan Topologi jaringan komputer adalah suatu cara atau konsep untuk menghubungkan beberapa atau banyak komputer sekaligus menjadi suatu jaringan yang saling terkoneksi.  Setiap macam topologi jaringan komputer akan ber… Read More
  • Sejarah Jaringan Jaringan Komputer adalah sekumpulan Komputer dan peripheral komputer yang saling berhubungan membentuk satu kesatuan untuk dapat berbagi pakai baik berupa data (hardisk, cdroom), komunikasi (pesan instant, surel), sumber… Read More
  • Internet dan Intranet Internet dan Intranet merupakan dua hal yang berbeda. Berikut adalah ulasan mengenai internet dan intranet : Pengertian Internet Internet (Interconnected Network) adalah jaringan global yang menghubungkan berjuta-juta … Read More
  • Sejarah Internet Pada awalnya,Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan Amerika Serikat pada tahun 1969, melalui proyek lembaga ARPA yang mengembangkan jaringan yang dinamakan ARPANET (Advanced Res… Read More

1 comment: